Jogjakarta – Bali

BALI-YOGYAKARTA TOURS

PROGRAM DELAPAN HARI

 

HARI 1 : LAMPUNG-MERAK-BANDUNG SELATAN (l,d)

Berangkat jam 08.00 meninggalkan Lampung menuju Yogyakarta  dengan menggunakan Bus Pariwisata. Perjalanan akan melewati penyebrangan Bakauheni-Merak. Diperjalanan, peserta tour didalam bus akan dihibur dengan fasilitas karaoke, menyanyi bersama, menikmati film.

HARI 2 : YOGYAKARTA(b,l,d)

Pagi hari transit mandi,makan pagi di Yogyakarta, makan siang di Saradan dan makan malam di Jawa Timur.

HARI 3 :BALI ARRIVAL ( b,l,d)

Pagi hari diharapkan telah memasuki wilayah pulau dewata, transit mandi dan makan pagi,memulai rangkaian acara tour dengan mengunjungi :

Alas Kedaton

Jogger

Bedugul

Check in Hotel,beristrirahat.

HARI 4 : BALI FULLDAY TOUR ( b,l,d)

Makan pagi dihotel. Mengunjungi :

Kintamani

Ubud

Pasar Sukawati

Pantai Kuta

HARI 5 : BALI TOUR-OUT (b,l,d)

Makan pagi di hotel-check out. Mengunjungi :

Pasar Seni Khrisna

Tanjung Benoa, Nusa Dua

Tanah Lot

Malam hari menuju Yogyakarta

HARI 6 : YOGYAKARTA ARRIVAL (b,l,d)

Pagi hari transit mandi,makan pagi. Tour mengunjungi :

Candi Prambanan

Bakpia Djava

Jalan Malioboro

Check in Hotel,istirahat

HARI 7 : YOGYAKARTA TOUR-OUT (b,l,d)

Makan pagi dihotel & check-out. Mengunjungi :

Keraton Yogyakarta

Candi Borobudur

Meninggalkan Yogyakarta menuju ke Lampung

HARI 8 : LAMPUNG ARRIVAL (b)

Pagi hari telah tiba di Lampung, diharapkan perjalanan tour berjalan dengan baik dan menyenangkan. Sampai berjumpa kembali di lain acara wisata Safana Tour.

 

 

BIAYA TOUR

 

A Rp 1.290.000/pax*

BUS SEAT 2-2

50 kursi

HOTEL FAN

2 BUS

  Rp 1.340.000/pax*

BUS SEAT 2-2

50 kursi

HOTEL FAN

1 BUS

B Rp 1.390.000/pax*

 

BUS SEAT 2-2

50 kursi

HOTEL AC

 

2 BUS

  Rp 1.420.000/pax*

 

BUS SEAT 2-2

50 kursi

HOTEL AC

 

1 BUS

( * ) : Harga paket wisata dapat berubah-ubah sesuai keadaan pariwisata.

( * ) : Harga paket untuk wilayah sekitar Bandar Lampung, Lampung Selatan, Pesawaran,

         dan Pringsewu, untuk wilayah diluar dari daerah tersebut, dikenakan biaya tambahan.

 

BIAYA TOUR TERMASUK

a.       Bus Pariwisata ( AC, Recleaning Seat, LCD, Karaoke, Selimut ).

b.       Biaya Penyebrangan Bakauheni-Merak (PP), Ketapang-Gilimanuk (PP).

c.       Asuransi Perjalanan.

d.       Kursi Free untuk dewan guru sebanyak:

4 kursi/bus untuk seat 2-2.

e.       Tiket masuk Obyek wisata sesuai program ( first ticket ).

f.        Penginapan Hotel:

Penginapan Di Bali 2 malam dengan ketentuan:

Kamar Dewan Guru             : 1 Kamar isi 4 orang.

Fasilitas TV, Kamar Mandi Dalam.

Kamar Siswa                       : 1 Kamar isi 4 – 6 orang.

Fasilitas TV, Kamar Mandi Dalam.

Penginapan Di Yogyakarta 1 malam dengan ketentuan:

Kamar Dewan Guru             : 1 Kamar isi 4 orang.

Fasilitas TV, Kamar Mandi Dalam.

Kamar Siswa                       : 1 Kamar isi 4 – 6 orang.

Fasilitas TV, Kamar Mandi Dalam.

g.       Konsumsi:

Makan sebanyak 21 kali dengan bentuk penyajian prasmanan dan box.

h.       Snack 1 kali pada saat berangkat.

i.         Live Music.

j.         Aqua harian setiap bus.

k.       Dokumentasi berupa video dan fhoto.

l.         Spanduk Banner, Tuor Leader, dan Guide Local.

m.     Disediakan P3K.

n.       Cash Back untuk pihak sekolah.

 

BIAYA TOUR TIDAK TERMASUK

Keperluan Pribadi,Kaos,Seragam Tour ( bisa ditambahkan )

Tinggalkan komentar